Kamis, 11 April 2013

Unik : Ular Yang Mempunyai Dua Kepala



Sebuah keluarga di South Carolina, Amerika Serikat menemukan seekor hewan unik: ular berkepala dua. Namun, tak seperti ular berkepala dua lainnya, yang dua kepala berdempetan, ular tersebut memiliki kepala di tiap ujungnya.

()

Unik : Ular Yang Mempunyai Dua Kepala [ www.BlogApaAja.com ]

Ular berkepala dua yang ditemukan sebuah keluarga di South Carolina, Amerika Serikat berbeda dari ular berkepala dua lainnya, ular tersebut memiliki kepala di tiap ujungnya.

Unik : Ular Yang Mempunyai Dua Kepala [ www.BlogApaAja.com ]

Dua kepala ular yang berada di tiap ujungnya membuat mereka saling ingin memegang kendali.

Unik : Ular Yang Mempunyai Dua Kepala [ www.BlogApaAja.com ]

Tak seperti ular berkepala dua lainnya yang memiliki dua kepala berdempetan, ular tersebut memiliki kepala di tiap ujungnya.

Unik : Ular Yang Mempunyai Dua Kepala [ www.BlogApaAja.com ]

Makanan utama ular berkepala dua ini adalah cacing tanah dan hewan arthropoda kecil.

Follow On Twitter